11 April 2009

Perolehan Suara Sementara Purworejo Pada Pemilu Legislatif 2009

Setelah melihat beberapa acara di televisi bahwa KPU telah melakukan perhitungan suara yang dikenal dengan istilah: 'real count' untuk memantapkan perhitungan 'quick count' yang menimbulkan pro dan kontra, maka saya berusaha mencari sumber data tersebut, lewat bantuan simbah google akhirnya ketemu juga di dedengkotnya data suara yaitu di: http://tnp.kpu.go.id
Langsung saja saya menuju ke halaman daerah pribumi yaitu kota berirama: Purworejo. Berikut ini hasil tampilan framenya:




Mohon maaf, ternyata halaman http://tnp.kpu.go.id sekarang sudah ditiadakan, karena mungkin bersifat sementara, jadi frame tak bisa tampil.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar